Ilmu | Tips & trik | Troubleshoot Seputar Komputer & Gadget

Cara Mengatasi atau Melaporkan Email Spam

Cara Mengatasi atau Melaporkan Email Spam - Email merupakan sarana kirim mengirim surat melalui jaringan Internet yang memudahkan kita untuk mengirim dalam waktu yang singkat kurang lebih 1 menit, bahkan bisa mencapai hitungan detik jika jaringan yang anda gunakan sangat baik.

Cara Mengatasi atau Melaporkan Email Spam
Cara Mengatasi atau Melaporkan Email Spam


Selain mengirim email juga berfungsi menerima surat atau pesan dari pengguna email lainnya, dan sering kita dapati ada email yang masuk dan kita tidak mengenalnya dan dan isi nya juga ndak jelas dan tidak berguna bagi kita. dan kadang email itu masih secara terus menerus, jika itu membuat anda terganggu maka anda bisa memblokir dengan cara melaporkannya sebagai Spam sehingga akan masuk sebagai arsip spam dan terblokir. Caranya mudah untuk dilakukan sebagai berikut :

1. Masuk ke Email anda

Contoh gambar untuk login email
Contoh gambar untuk login email

Silahkan anda masuk ke pencarian google dan ketik email lalu buka situs emailnya dan masukkan aku email anda.

2. Cari dan Laporkan Email Spam

Contoh gambar report spam
Contoh gambar report spam


Cari email yang ingin anda laporkan sebagai email spam setelah anda temukan, ceklis email yang anda anggap spam, Lalu klik ikon Report Spam seperti pada gambar diatas.

Itulah tadi cara untuk malaporkan email spam yang tidak anda kenal atau yang mengganggu anda, Selamat mencoba, dan semoga artikel ini bermanfaat buat teman-teman.

Sekian dan Terima Kasih.

Related : Cara Mengatasi atau Melaporkan Email Spam